Soal USBN SMK Mapel Simulasi dan Komunikasi Digital Tahun 2019 Paket A
Kali ini Sinau Thewe akan membagikan contoh Soal USBN SMK Mapel Simulasi dan Komunikasi Digital Tahun 2019 Paket A
Naskah Soal Pilihan Ganda
1.
Perhatikan
gambar flowchart berikut:
Garis atau
bentuk pada flowchart yang tidak tepat ditunjukkan pada nomor….
A.
2
dan 3
B.
1
dan 2
C.
5
dan 1
D.
4
dan 5
E.
3
dan 4
2.
Berisi
kumpulan tab yang sudah disusun berdasarkan kategori tertentu misalnya home, insert, design, merupakan
fungsi dari fitur….
A.
quick access
toolbar
B.
ribbon
C.
title
D.
scroll bar
E.
minimize
3.
Perhatikan
gambar berikut :
Dari gambar diatas, fungsi dari icon
tersebut adalah untuk....
A.
align right
B.
align left
C.
center
D.
justify
E.
font colour
4.
Perhatikan
pernyataan berikut:
(1)
klik
table
(2)
klik
tab insert
(3)
tentukan
jumlah kolom dan baris
(4)
klik
insert table
(5)
klik
ok
Langkah-langkah yang benar untuk membuat
sebuah tabel adalah….
A. (1), (2), (3),
(4), (5)
B. (2), (1), (3),
(4), (5)
C. (5), (4), (3),
(2), (1)
D. (2), (1), (4),
(1), (5)
E. (2), (1), (4),
(5), (1)
5.
Perintah
memotong dan memindahkan text pada sebuah dokumen dilakukan dengan perintah….
A. ctrl+x dan
ctrl+v
B. ctrl+a dan
ctrl+b
C. ctrl+x dan
ctrl+z
D. ctrl+y dan
ctrl+z
E. ctrl+v dan
ctrl+x
6.
PT. AYO MAJU BERSAMA adalah perusahaan yang bergerak di
bidang distribusi mesin-mesin grafika, pengemasan, pembuatan karton box,
plastic injection moulding, dan die-casting. Didirikan pada tahun 1982,
perusahaan kami telah melayani Indonesia selama lebih dari 30 tahun. Dengan
cerita sukses pemasangan mesin lebih dari 30,000 unit. Selain membantu
pengadaan mesin, kami juga memberikan layanan purna jual dan konsultasi untuk
pengadaan mesin yang cocok untuk klien kami.
Bermodalkan pengalaman lebih
dari 30 tahun di industri terkait, kami mengerti apa yang diinginkan klien
kami. Terlebih di era saat ini dimana industri manufakturing dituntut untuk
lebih efisien dalam proses produksi, kami berusaha keras untuk memberikan
masukkan dan menyediakan mesin yang cocok dan diperlukan oleh klien, baik
mesin kecil maupun besar. Kami mengerti tidak semua klien memerlukan mesin yang
sama, setiap klien mempunyai target dan tujuan yang berbeda. Oleh karena itu
lini produk kami sangat luas mencakup sebagian besar keperluan klien kami,
mulai dari mesin manual, semi-otomatis, maupun otomatis.
Paragraf di atas merupakan jenis
paragraf ....
A.
deskripsi
B.
persuasi
C.
argumentasi
D.
eksposisi
E.
narasi
7.
Perhatikan
gambar berikut :
Untuk
memiringkan posisi text pada kata “TOTAL” dilakukan dengan cara….
A.
klik
cell yang dimaksud – klik tab home – group ribbon alligment – align text right
B.
klik
cell yang dimaksud – klik tab home – group ribbon alligment – orientation
C.
klik
cell yang dimaksud – klik tab home – group ribbon alligment – wrap text
D.
klik
cell yang dimaksud – klik tab home – group ribbon alligment – decrease indent
E.
klik
cell yang dimaksud – klik tab home – group ribbon alligment – increase indent
8.
Perhatikan
data berikut :
Grafik yang tepat untuk melihat tren meningkat atau menurun dari Januari
sampai dengan Mei adalah....
A.
garis
B.
kolom
C.
pie
D.
area
E.
scatter
9.
Perhatikan
tabel berikut :
Penulisan
rumus yang benar pada kolom nama barang adalah….
A.
=vlookup(b3,a13:c15,1)
B.
=hlookup(b3,a13:c15,2)
C.
=hlookup(b3,a13:c15,1)
D.
=vlookup(b3,a13:c15,3)
E.
=vlookup(b3,a13:c15,2)
10.
Dari
table pada soal nomor 9, kolom Harga Total berasal dari kolom Harga Satuan
dikalikan dengan Discount. Maka, penulisan rumus yang benar adalah….
A.
=if(b3=101,7.5%*e3,if(b3=102,10%*e3,5%*e3))
B.
=if(b3=101,5%*e3,if(b3=102,7.5%*e3,10%*e3))
C.
=if(b3=101,10%*e3,if(b3=102,5%*e3,7.5%*e3))
D.
=if(b3=101,10%*e3,if(b3=102,7.5%*e3,5%*e3))
E.
=if(b3=101,5%*e3,if(b3=102,10%*e3,7.5%*e3))
11.
Icon
yang digunakan untuk menyisipkan sebuah gambar yang disediakan oleh microshoft
disebut….
A.
wordart
B.
shapes
C.
clip art
D.
symbol
E.
picture
12.
Perhatikan
table berikut :
Berdasarkan tabel diatas, rumus pada aplikasi pengolah angka
untuk menghitung Jumlah Total yang ada untuk ditampilkan pada cell E6 adalah ….
A.
=sum(a1:e5)
B.
=sum(b1:e5)
C.
=sum(c2:e5)
D.
=sum(e2:e5)
E.
=sum(d2:e5)
13.
Untuk
menjalankan file presentasi dari slide tertentu dapat dilakukan dengan cara….
A.
klik
tab slide show – from current slide
B.
klik
tab slide show – from beginning
C.
klik
tab slide show – from custom slide show
D.
klik
tab slide show – hide slide
E.
klik
tab slide show – set up slide show
14.
Perhatikan
slide presentasi berikut !
Unsur logical
pada slide ditunjukan pada nomor….
A.
5-1
B.
1-2
C.
3-4
D.
4-5
E.
2-3
15.
Dibawah ini adalah
3 (tiga) komponen pendukung dalam komunikasi dalam jaringan yaitu....
A. hardware, komunikator,
komunikan
B. komunikator,
komunikan, media
C. hardware, software, dan brainware
D. software, komunikator, brainware
E. informasi,
laptop dan kabel
16.
Manakah
dari pernyataan berikut ini yang tepat terkait internet safety….
A.
jangan
memperbarui/update browser agar tidak
memberatkan kerja laptop
B.
setiap
akun memiliki password yang berbeda
C.
memblokir
orang yang tidak kita sukai, menggunakan foto sebenarnya di media sosial
D.
mengunci
smartphone agar tidak ada orang yang bisa melihat isinya, termasuk keluarga
E.
semua
hapus semua email yang ada di folder spam tanpa terkecuali
17.
Yang
termasuk layanan video chat yang bisa
digunakan untuk video conference
kecuali….
A.
google hangout
B.
skype
C.
bigbluebutton
D.
yahoo massanger
E.
cisco webex
18.
Pada
saat membuat akun edmodo pilihan I’m a
student, terdapat isian email optional. Artinya….
A.
email
wajib dicantumkan
B.
email
harus aktif
C.
email
harus cantumkan dengan lengkap
D.
email
tidak perlu dicantumkan
E.
email
boleh tidak dicantumkan
19.
Perhatikan
gambar berikut….
Manakah
isian/pilihan yang benar berikut ini, apabila ingin mencari video Simdig, atau
Simulasi dan Komunikasi Digital berkualitas tinggi yang diunggah dalam 9 bulan
terakhir dan lama pemutaran sekitar 15 menit, serta menjelaskan pengertian dan
konsep, bukan materi atau tugas?
20.
Perhatikan
pernyataan berikut:
(1)
tidak
menggunakan jenis huruf (font) yang beragam
(2)
periksa
peralatan yang digunakan
(3)
gunakan
bahasa yang baik dan sopan
(4)
focus
pada diskusi
(5)
segena
menanggapi pesan yang diterima
Dari 5 pernyataan diatas, mana
saja yang termasuk tata krama komunikasi asinkron….
A.
(1),
(3), (5)
B.
(2),
(4), (5)
C.
(1),
(3), (4)
D.
(1),
(2), (3)
E.
(3),
(4), (5)
21.
Dalam
proses pengiriman e-mail, hindari penggunakan fitur BCC. Jelaskan pernyataan
tersebut….
A.
dapat
mengirimkan email dengan menyisipkan banyak file
B.
mengirimkan
email dengan mengirimkan salinan kepada orang lain
C.
adalah
proses mengirim e-mail dengan mengisikan subjek e-mail
D.
proses
mengirim email dengan g-mail
E.
penerima
email utama tidak akan mengetahui bahwa pengirim mengirimkan salinan email
kepada orang lain
22.
Meskipun
hanya dengan satu group code pada saat mendaftar, seorang peserta didik
dapat mengikuti pembelajaran di situs Edmodo yang lain, dengan cara ....
A.
mendaftar
kembali di setiap situs edmodo yang diikuti
B.
mendaftar
baru dengan group code situs yang akan diikuti
C.
memilih joint new groupsdan mencantum group
code situs yang diikuti
D.
dapat
mengikuti situs lain meskipun dengan satu group code saja
E.
dapat
mengikuti situs edmodo yang lain tanpa group code asalkan dari sekolah yang sama
23. Tik Tok
merupakan platform sosial berbasis video yang didukung dengan musik. Salah satu
yang menjadi daya tarik platform ini adalah banyak konten lucu hasil rekaman lipsync pengguna. Berdasarkan penjelasan
di atas, jenis metode transfer data pada platform ini adalah….
A.
serial
B.
buffering
C.
sinkron
D.
paralel
E.
asinkron
24.
Apakah
maksud dari kata kunci pencarian berikut ini?
A.
mencari
materi atau modul produk kreatif dan kewirausahaan dalam bentuk power point
B.
mencari
selain materi atau modul pkk dalam bentuk ppt di website dengan url produk
kreatif dan kewirausahaan
C.
mencari
modul dan materi produk kreatif dan kewirausahaan selain file ppt yang memiliki
judul pkk
D.
mencari
selain materi atau modul produk kreatif dan kewirausahaan dalam bentuk ppt,
dengan url pkk
E.
mencari
materi atau modul pkk selain dalam bentuk ppt dengan url produk kreatif dan
kewirausahaan
25.
Proses
pengambilan gambar dari layar komputer menggunakan aplikasi tertentu merupakan
pengertian dari….
A.
video shoting
B.
video call
C.
camcorder
D.
screenrecording
E.
video presentation
26.
Gerakan
kamera dari kanan ke kiri pada suatu poros disebut ….
A.
tilt
down
B.
tilt
up
C.
pan
right
D.
swing
left
E.
pan
left
27.
Hal
yang perlu diperhatikan dalam pengambilan gambar adalah….
A.
setiap
gerak harus memiliki makna yang mendukung kekurangan produk
B.
kejelian kamera menampilkan bagian
tambahan dan kelebihan produk atau cara kerja
C.
apabila tidak menggunakan tripod atau
penyangga kamera, wajib menggunaan zoom in
D.
urutan terjaga kontinuitasnya
E.
untuk memfokuskan objek (mengarahkan
kamera tidak pada satu titik, namun acak)
28.
Pengambilan
gambar objek dari kepala hingga lutut merupakan istilah ukuran gambar….
A.
knee shot (ks)
B.
wide angel (sudut lebar)
C.
mide shot (ms)
D.
medium close up (mcu)
E.
close up (cu)
29. Salah
satu fungsi dari jenis transisi adalah perpindahan atau transisi dari satu
gambar atau adegan ke adegan yang lain secara langsung. Transisi yang dimaksud
adalah….
A.
dissolve
B.
cut /
cut to
C.
wipe
D.
fade /
fiding
E.
rendiring
30. Untuk
memotong sebuah video, tools yang
digunakan adalah….
A.
speed up
atau slow down
B.
split
C.
trim toll
D.
credits
E.
title
and caption
31. Hal yang
perlu diperhatikan dalam mengambil gambar adalah tata cahaya, dimana objek
harus menghadap pada sumber cahaya dengan teknik cahaya tiga titik. Jika
mempunyai dua titik cahaya, maka baiknya gunakan sebagai….
A.
key
light
B.
fill
light
C.
back
light
D.
key
light
dan fill light
E.
fill
light
dan back light
32. Perhatikan
gambar berikut :
Istilah pengambilan
gambar yang sesuai berdasarkan gambar
diatas adalah….
A. one shot
B. two shot
C. three shot
D. extreme
close up (ecu)
- group
shot
33. Perhatikan
gambar dokumen pra-produksi berikut ini!
Gambar di atas
merupakan contoh….
A. storyboard
B. naskah
C. komik
D. sinopsis
E. cerpen
34. Perangkat
lunak yang digunakan untuk membuat pengolah animasi 3D kecuali….
A.
3dsmax
B.
screen o matic
C.
cinema 4d
D.
maya
E.
blender
35. Dalam pemodelan objek permukaanya terlihat kasar sehingga
perlu untuk menghaluskanya. Blender telah menyiapkan fitur untuk membuat
permukaan objek menjadi lebih halus yaitu dengan fitur....
A.
solidify text 3d
B.
bevel
C.
subdivision surface
D.
rigging
E.
animation
36. Tampilan factory setting pada aplikasi blener yang berisi
tampilan yang terdiri dari objek 3D atas objek lainnya adalah pada fitur....
A.
header:
B.
viewport
C.
properties
D.
outliner
E.
toolbar
37. Di bawah ini adalah yang bukan aplikasi naskah digital
yang tidak sesuai format EPUB adalah....
A.
aplikasi pengolah
kata, misalnya ms office atau libre office
B.
aplikasi pengolah
gambar, misalnya gimp, paint, atau adobe photoshop
C.
aplikasi audio
video editor, misalnya audacity, any video converter, dan format factory
D.
aplikasi audio mp3
E.
aplikasi epub editor,
misalnya sigil atau viewporter
38.
Salah satu icon
dalam toolbar Calibre yang berguna
untuk mengarahkan user masuk ke sebuah web ketika akan mendonasikan sumbangan
untuk pengembangan keberlanjutan calibre
adalah....
A. fetch news icon
B. get book icon
C. heart icon
D. save to disk
E. calibre liberary
39. Pada tampilan gambar di bawah adalah langkah-langkah
mengatur....
A.
tata letak
dokumen gambar
B.
audio
C.
vidio
D.
naskah tulisan
E.
daftar isi buku
40.
Membaca
naskah digital dapat dilakukan pada tablet atau smartphone menggunakan
aplikasi….
A.
sigil
B.
movie
maker
C.
gitden
raeder
D.
readium
E.
add
on firefox
Naskah Soal Essay
41.
Tuliskan
rumus berdasarkan table berikut :
42.
Hyperlink pada file
presentasi digunakan untuk menautkan web, email ataupun antar slide ke slide
tertentu. Rincikan langkah-langkah menggunakan fitur tersebut!
43.
Komunikasi
dalam jaringan dibagi menjadi dua macam, yaitu komunikasi serempak dan
komunikasi tak serempak. Jabarkan perbedaan komunikasi tersebut dan berikan
contohnya!
44.
Ricikan
fungsi dari storyboard!
45.
EPUB
merupakan salah satu format buku digital yang paling popular saat ini karena
menawarkan banyak fitur yang ada didalamnya. Sebutkan 5 fitur tersebut!
Demikian contoh soal yang bisa dibagikan, semoga bermanfaat dan terima kasih.
0 Response to "Soal USBN SMK Mapel Simulasi dan Komunikasi Digital Tahun 2019 Paket A"
Post a Comment