Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 Sosiologi 2021/2022

Soal PAS/UAS Mapel Sosiologi Kelas 11 Semester 1 Kurikulum 2013 - Semester Gasal Tahun Pelajaran 2021/2022 sebentar lagi akan berakhir, untuk itu warga Satuan Pendidikan akan melaksanakan evaluasi terakhir untuk Peserta Didik yaitu melaksanakan Penilaian Akhir Semester (PAS) Gasal, atau Ulangan Akhir Semester (UAS) Gasal.

Untuk itu, Sinau-Thewe.com akan membagikan 50 Soal Sosiologi Kelas 11 Semester 1 Beserta Jawaban. Soal ini bisa dijadikan referensi belajar tambahan bagi Peserta Didik kelas 11 yang akan menambah wawasan / pengetahuan tentang mata pelajaran Sosiologi. Serta bisa digunakan oleh Bapak / Ibu guru dalam menyusun Soal dan Kunci PAS Kelas 11 Sosiologi.




Naskah Soal & Jawaban PAS Sosiologi Kelas 11



1. Manusia cenderung hidup bergerombol membentuk kelompok sosial karena pada dasarnya manusia memiliki sifat naluri yang disebut...
a. Gregariousness
b. Individualistis
c. Togetherness
d. Kolektivitas
e. Loneliness


2. Perhatikan pernyataan dibawah ini dengan cermat!
1) Setiap individu harus merupakan bagian dari kesatuan social
2) Adanya dorongan yang sama antara individu satu dengan lainnya
3) Adanya norma yang mengatur tingkah laku anggota kelompok
4) Adanya pembentukan struktur atau organisasi kelompok yang jelas
5) Terdapat hubungan timbal balik di antara indivudi yang tergabung dalam kelompok
6) Adanya faktor-faktor yang sma dan dapat mempererat hubungan individu yang tergabung dalam kelompok
Berdasarkan pernyataan diatas yang menunjukkan ciri-ciri kelompok sosial adalah...
a. 1), 2), dan 3)
b. 1), 3), dan 5)
c. 2), 3), dan 4)
d. 2), 4), dan 6)
e. 4), 5), dan 6)


3. Kelompok sosial yang menjadi acuan bagi seseorang tetapi ia bukan anggota kelompok tersebut dengan tujuan untuk membentuk pribadi dan perilakunya disebut...
a. Kelompok non formal
b. Membership group
c. Kelompok formal
d. Kelompok idealis
e. Reference group


4. Salah satu dari sifat-sifat kelompok sosial menurut Koentjaraningrat antara lain adalah...
a. Hubungan antara anggota berasas kontraktual
b. Dasar organisasinya adalah adat dan tradisi
c. Pimpinan berdasarkan pada prestasi kerja
d. Sifat solidaritas sengaja dibentuk
e. Corak hubungannya gesselschaft


5. Patembayan adalah kelompok sosial yang memiliki tujuan tertentu dan sangat memperhitungkan laba rugi. Terbentuknya patembayan tersebut karena...
a. Kepentingan bersama demi kesejahteraan anggotanya
b. Panggilan jiwa karena kondisi keadaan alam
c. Kewenangan dan kekuasaan penguasa wilayah
d. Kepentingan dan kotrak-kontrak tertentu
e. Perjanjian tertentu dengan anggotanya


6. Seseorang yang karena kedudukan sosialnya terpaksa memiliki keanggotaan ganda. Kondisi tersebut dalam kajian sosiologi disebut...
a. Komunikasi sosial
b. Persilangan sosial
c. Konsolidasi sosial
d. interaksi sosial
e. interseksi sosial


7. Kelompok sosial yang merupakan bentuk kehidupan bersama di mana anggotanya diikat oleh hubungan batin yang murni dan bersifat alamiah serta kekal disebut...
a. Gemeinschaft
b. Formal group
c. Gesselschaft
d. Out group
e. In group


8. Kelompok okupasional merupakan kelompok sosial yang yang memiliki ciri-ciri...
a. Memiliki heterogenitas dalam pekerjaaan
b. Memiliki pekerjaan yang sama
c. Pembagian kerja belum jelas
d. Interaksi sosial dilakukan secara formal
e. Memiliki ikatan batin yang erat diantara anggota


9. Setelah terbentuk kelompok sosial akan terlihat bahwa kelompok memiliki struktur sosial tertentu yang mengatur...
a. Stratifikasi dan deferensiasi sosial
b. Interseksi dan konsolidasi sosial
c. Keteraturan sosial masyarakat
d. Status dan peran sosial
e. Kelompok sosial


10. Cermati tokoh masyarakat berikut ini !
1) Polisi
2) Presiden
3) Ketua RT
4) Masyarakat
5) Pengadilan
Berdasarkan tokoh-tokoh masyarakat di atas yang memilikii peran dalam menghindari tingkat miminalitas di masyarakat ditunjukkan nomor...
a. 1), 2) dan 3)
b. 1), 4) dan 5)
c. 2), 3) dan 4)
d. 2), 4) dan 5)
e. 3), 4) dan 5)


11. Penanganan penyalagunaan narkoba berupa pemberatasan narkoba dengan mengandalkan penegakan hukum disebut langkah...
a. Preventif
b. Persuasis
c. Edukatif
d. Kuratif
e. Koersif


12. Pertumbuhan penduduk yang tak terkendali dapat menjadi sumber terjadinya masalah. Faktor penyebab terjadinya masalah tersebut dikategorikan sebagai faktor...
a. Demografis
b. Ekonomis
c. Geografis
d. Biologis
e. Culturis


13. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Ketersediaan fasilitas kesehatan
2) Angkatan perang yang memiliki loyalitas tinggi
3) Ketersediaan lapangan pekerjaan bagi penduduk kerja
4) Sumber daya manusia yang selalu menurut perintah atasan
5) Ketersediaan fasilitas sosial lain yang mendukung
Pernyataan tersebut yang menunjukkan konsekuensi kependudukan yang tergambar pada piramida penduduk ekspansif terdapat pada nomor..
a. (1),(2) dan (3)
b. (1),(2) dan (4)
c. (1),(3) dan (5)
d. (2),(4) dan (5)
e. (3),(4) dan (5)


14. Obat tidur merupakan golongan narkoba yang dapat membuat pemakainya menjadi tenang. Berdasarkan efek dan dampak yang terjadi terhadap para pemakainya maka obat tidur tersebut dikategorikan ke dalam golongan...
a. Halusinogen
b. Sprinter
c. Downer
d. Upper
e. Winer


15. Kemiskinan dan pengangguran merupakan masalah sosial yang bersumber...
a. Budaya
b. Psikologis
c. Ekonomis
d. Biologis
e. Sosial


16. Pengangguran merupakan salah satu contoh masalah sosial yang ada di negara kita. Untuk mengatasi masalah sosial tersebut maka sosiologi memberikan sumbangan dalam bentuk...
a. Tenaga kerja produktif
b. Kegiatan distribusi
c. Ketersediaan data
d. Jasa konsultan
e. Perencanaan


17. Bila seorang Pejabat terlibat korupsi bantuan operasional. Maka berdasarkan ilustrasi tersebut termasuk kategori kejahatan...
a. Common law crime
b. korupsi berjama’ah
c. White collar crime
d. Adolescent crime
e. Kejahatan ringan


18. Kriminalitas digambarkan sebagai hasil dari sosialisasi nilai-nilai dari satu kelompok, yang berbenturan dengan nilai-nilai kelompok yang lebih kuat dalam masyarakat. Penjelasan teoritis mengenai kriminalitas tersebut dijelaskan oleh...
a. Karl Mark
b. Edwin H. Sutherland
c. Robert K. Merton
d. Emile Durkheim
e. Max Weber


19. Perhatikan gambar berikut !


Proses terbentuknya pelapisan sosial seperti pada gambar di atas didasarkan pada...
a. Kepemilikan tanah
b. Struktur tanah
c. Adat istiadat
d. Kekuasaan
e. Keturunan


20. Struktur masyarakat ditandai oleh ciri-ciri yang unik, baik secara horisontal maupun vertikal. Secara horisontal masyarakat tersebut ditandai...
a. Adanya perbedaan fisik
b. Adanya keinginan untuk bersatu
c. Adanya rasa solidaritas antar masyarakat
d. Adanya perbedaan antara lapisan atas dan lapisan bawah yang cukup tajam
e. Adanya kesatuan-kesatuan sosial berdasarkan perbedaan-perbedaan suku bangsa, agama, adat dan kedaerahan


21. Terciptanya keberagaman di Indonesia tidak terlepas dari sejarah bangsa Indonesia. Hal ini dikarenakan...
a. Adanya rasa kekeluargaan antara masyarakat Indonesia
b. Bangsa Indonesia mengalami kesengsaraan saat dijajah bangsa barat
c. Wilayah Indonesia yang terdiri dari berbagai pulau sehingga bentuk penjajahan berbeda disetiap daerah
d. Adanya perasaan senasib sehingga membentuk kelompok sendiri dengan menyesuaikan kondisi disekitarnya
e. Bangsa Indonesia dijajah oleh bangsa portugis, spanyol, Inggris dan belanda yang membawa beragam budaya


22. Faktor geografis yang menyebabkan masyarakat Indonesia menjadi masyarakat yang multikultural adalah...
a. Kurangnya kesediaan untuk menerima budaya asing
b. Keterbatasan sarana dan prasarana komunikasi
c. Banyaknya suku bangsa di indonesia
d. Bervariasinya potensi mata pencahrian
e. Heterogenitas iklim dan cuaca


23. Penanganan masalah sosial tidak hanya menekankan perhatiannya pada adanya dorongan terhadap perubahan tetapi juga harus memperhatikan...
a. Manfaat yang diperoleh
b. Kepentingan setiap individu
c. Kondisi masyarakat saat itu
d. Lingkungan alam sekitarnya
e. Dampak negatif yang akan terjadi


24. Cermati pernyataan berikut ini !
1) Menghargai berbagai karakteristik masyarakat
2) Bersikap ramah dengan orang lain
3) Selalu berpikir positif
4) Tidak membeda-bedakan orang lain
5) Tidak mau membantu orang lain
Berdasarkan pernyataan diatas yang merupakan sikap untuk menjaga keharmonisan dalam masyarakat ditunjukkan nomor...
a. 1), 2), dan 3)
b. 1), 3), dan 5)
c. 2), 3), dan 4)
d. 2), 4), dan 5)


25. Penggolongan manusia yang didasarkan pada warna dan bentuk rambut atau warna dan bentuk mata merupakan deferensi sosial yang didasarkan pada...
a. Ciri budaya
b. Ciri khusus
c. Ciri agama
d. Ciri umum
e. Ciri fisik


26. Berdasarkan perbedaan ciri-ciri fisiknya, penduduk Indonesia yang bertempat tinggal di kawasan Indonesia Barat termasuk dalam golongan...
a. Malayanoid
b. Melanosoid
c. Austroloid
d. Venoid
e. Mongoloid


27. Perhatikan dengan seksama ciri-ciri ras berikut ini!
1) Klopak mata lurus
2) Kulit kuning sampai sawo matang
3) Rambut lurus
4) Mata sipit
5) Bibir tebal
6) Kulit hitam
Berdasarkan ciri-ciri ras diatas yang menunjukkan ras Mongoloid ditunjukkan nomor...
a. 1), 2), dan 3)
b. 1), 3), dan 5)
c. 2), 3), dan 4)
d. 2), 5), dan 6)
e. 3), 4), dan 5)


28. Berikut ini yang bukan termasuk kategori masyarakat multikultural menurut Furnivall, adalah...
a. Masyarakat majemuk yang gagal terbentuk
b. Masyarakat majemuk dengan minoritas dominan
c. Masyarakat majemuk dengan mayoritas dominan
d. Masyarakat majemuk dengan fragmentasi
e. Masyarakat majemuk dengan kompetisi seimbang


29. Agama yang diakui di Indonesia adalah Islam, Kristen, Katholik, Hindu, Budha dan Konghucu. Selain jenis-jenis agama tersebut, semua sistem keyakinan dengan segala praktik peribadatannya di sebut...
a. Aliran kepercayaan
b. Bukan agama
c. Aliran sesat
d. Dinamisme
e. Animisme


30. Masyarakat yang bersifat majemuk yang secara structural memiliki sub kebudayaan yang bersifat deverse, serta sering munculnya konflik sosial di sebut...
a. Kebudayaan yang berbeda
b. Masyarakat multikultural
c. Kompleksitas masyarakat
d. Variasi sosial masyarakat
e. Multidimensial kultural


31. Sistem kekerabatan yang banyak dipergunakan oleh sebaagian besar masyarakat Jawa adalah sistem kekerabatan bilateral yaitu sistem kekerabatan yang ditarik dari garis keturunan...
a. Saudara laki-laki
b. Saudara perempuan
c. Ayah dan ibu
d. Ayah
e. Ibu


32. Seseorang yang beranggapan bhwa hanya kerabat ayah saja yang dianggap sebagai klannya dan kerabat dari ibu diabaikan, berarti seseorang tersebut menganut sistem kekerabatan...
a. multikultural
b. patrilineal
c. matrilineal
d. poligami
e. monogamy


33. Perwujudan penggolongan masyarakat atas dasar perbedaan kriteria-kriteria tertentu yang tidak menimbulkan jenjang sosial disebut...
a. Deferensi sosial
b. Kenyataan sosial
c. Realitas sosial
d. Kondisi sosial
e. Krisis sosial


34. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Menumbuhkan sikap bangga terhadap budaya sendiri bukan yang lain
2) Sikap menerima perbedaan pendapat dalam suatu diskusi kelompok
3) Tawuran suporter sepakbola karena perselisihan dalam pertandingan
4) Memberikan ucapan selamat dan dukungan bagi teman berprestasi
5) Menyadari adanya perbedaan identitas kelompok di masyarakat
Yang termasuk perilaku sesuai dengan realitas majemuk adalah...
a. 1), 2), dan 3)
b. 1), 2), dan 4)
c. 1), 3), dan 5)
d. 2), 4), dan 5)
e. 3), 4), dan 5)


35. Ciri khas yang menunjukkan kemajemukan bangsa Indonesia, yaitu...
a. Pernah dijajah oleh bangsa yang sama
b. Asal usul masyarakat Indonesia hanya merupakan satu ras
c. Ada budaya dan bahasa yang beraneka ragam
d. Ras yang ada di Indonesia berasal dari ras kaukasoid
e. Berasal dari nenek moyang yang sama


36. Contoh perilaku primodialisme yang berkembang pada masyarakat multicultural yag berkaitan dengan budaya adalah...
a. Melaksanakan acara perkawinan dengan adat kebiasaan masyarakat tertentu walaupun ditengah gencarnya globalisasi
b. Bermusyawarah dalam mengambil keputusan sehingga terjalin kerukunan di masyarakat
c. Mengadakan lomba seni untuk melestarikan budaya bangsa secara nasional
d. Mengadopsi budaya luar yang masuk untuk memperkaya budaya local sehingga terjadi akulturasi budaya
e. Perilaku komsumtif yang sering diperlihatkan oleh sekelompok orang yang memiliki kekayaan berlebih


37. Semboyan Bhineka Tunggal Ika yang dimiliki bangsa Indonesia menunjukkan bahwa Indonesia merupakan...
a. Masyarakat sosialis
b. Masyarakat otoriter
c. Masyarakat demokrasi
d. Masyarakat majemuk
e. Masyarakat liberal


38. Kebhinekaan budaya Indonesia menuntut sikap toleransi, keterbukaan serta menghindari sikap etnosentrisme. Salah satu contoh sikap keterbukaan adalah...
a. Menumbuhkan sikap fundamentalis
b. Adanya forum dialog lintas agama dan lintas budaya
c. Mewujudkan masyarakat yang aman dan tentram
d. Tidak terpancing pada hal-hal negatif
e. Mampu menyingkapi keragaman dan perubahan budaya


39. Salah satu usaha yang dilakukan untuk memecahkan masalah yang berkaitan dengan aspek kemasyarakatan adalah...
a. Pemerataan pembangunan dan hasil-hasilnya
b. Meningkatkan industri diberbagai daerah
c. Melaksanakan otonomi daerah
d. Mewujudkan kerukunan antar umat beragama
e. Meningkatkan kesadaran hukum


40. Contoh positif adanya keragaman budaya yang terdapat dalam masyarakat terhadap perkembangan budaya nasional yaitu...
a. Masyarakat harus toleransi terhadap perbedaan keberagaman budaya
b. Keberagaman kebudayaan menjadi dasar untuk modal sosial pembangunan budaya nasional
c. Perbedaan kebudayaan yang beragam dapat memperkaya budaya nasional
d. Keberanekharagaman kebudayaan daerah menghambat terwujudnya perkembangan budaya nasional
e. Budaya nasional dapat tumbuh dan berkembang kalau kebudayaan saling bermusuhan


Bagi Bapak / Ibu / Adik-Adik yang menginginkan soal diatas, silahkan unduh pada tautan berikut :


Sinau-Thewe.com juga menyediakan soal lainnya, silahkan unduh pada tautan berikut :
  1. Unduh Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 Sosiologi Tahun 2021/2022
  2. Unduh Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 Sejarah Peminatan Tahun 2021/2022
  3. Unduh Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 Sejarah Indonesia Tahun 2021/2022
  4. Unduh Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 PPKn Tahun 2021/2022
  5. Unduh Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 PJOK Tahun 2021/2022
  6. Unduh Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 Matematika Wajib Tahun 2021/2022
  7. Unduh Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 Matematika Peminatan Tahun 2021/2022
  8. Unduh Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 Kimia Tahun 2021/2022
  9. Unduh Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 Fisika Tahun 2021/2022
  10. Unduh Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 Ekonomi Tahun 2021/2022
  11. Unduh Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 Bahasa Inggris Tahun 2021/2022
  12. Unduh Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 Bahasa Indonesia Tahun 2021/2022


Demikian informasi tentang Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 Sosiologi 2021/2022 yang bisa Sinau-Thewe.com bagikan, semoga ada manfaat didalamnya dan terima kasih.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Soal & Jawaban PAS Semester 1 Kelas 11 Sosiologi 2021/2022"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel